Sekapur Sirih

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatu,

Dalam menghadapi era teknologi informatika sekarang ini, setiap stakeholder dituntut untuk menyampaikan informasi kepada masyarakat yang bertujuan agar komunikasi dapat terbangun baik khususnya mengenai bidang lingkungan hidup.

kami berharap website pada Badan Lingkungan Hidup Daerah Kabupaten Cirebon dapat bermanfaat sebagai sarana penunjang informasi bagi masyarakat umum, pelajar, akademisi, Lembaga Swadaya Masyarakat di bidang lingkungan hidup.

Wassalam…..

 

Sumber, 21 Januari 2016

Kepala Badan Lingkungan Hidup Daerah

Kabupaten Cirebon

 

 

H. SURKIYAH, S.Sos., MM

Pembina TK. I/IV.b

NIP. 19590326 198303 1 007